Berita foto: Penebaran benur udang windu berkualitas di Sanrobone

  • Whatsapp
Aksi tebar benur udang windu di Sanrobone, Takalar (dok: Sulkaf S. Latief)

DPRD Makassar

PELAKITA.ID – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dalam hal ini Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) bersama Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan Unhas, Benur Hero, Celebes Group dan Balai Riset Perikanan Maros, BBAP Takalar berkomitmen untuk mengembalikan kejayaan udang windu di Sulsel .

Untuk merealisasikan hal tersebut, telah dilakukan penebaran benur berkualitas di Desa Banyuanyara Kec Sanrobone Kab Takalar 15072020. Berikut foto-fotonya. (sumber: Kadis DKP Sulsel, Ir Sulkaf S. Latief).

Read More

Para pihak di Sulsel, bersatupadu mengembangkan udang windu berkualitas.

Menebar bersama masyarakat, bersatu padu dengan pembudidaya di Sanrobone, Takalar, kunci keberhasilan budidaya udang di Sulsel.

Related posts